
Cara Menggabungkan 2 Monitor Atau LCD Seakan-akan Memiliki 2 Komputer
By ADMIN 10 June 2014

- Dua (2) buah monitor.
- VGA Eksternal
- Kabel DVI atau VGA Splitter
- Kabel monitor analog



- Siapkan alat-alat yang diperlukan
- Sambungkan kabel monitor analog 1 ke vga external seperti biasa
- Sambungkan kabel monitor analog 2 ke colokan DVI kemudian sambungkan lagi ke vga external.
- Ubah pengaturan monitor
- Klik kanan pada desktop kemudian pilih screen resolution (Pada Win8)
- Apabila monitor telah tersambung, maka kita dapat melihat dua tampilan display.
- Kita dapat mengatur resolusi untuk tiap monitor dengan mengatur menu resolution
IKUTI TRIAL KURSUS ONLINE
IKUTI TRIAL KURSUS ONLINE
NAMA PESERTA TEST & PENERIMA BEASISWA
10 June 2014 Bagikan di Twitter Bagikan di Facebook Bagikan di Google+ Bagikan di Google+